Artikel ini adalah catatan jurnal harian kami - spesialis rancang bangun mesin penghancur plastik , artikel ini mencatat kegiatan kami dalam membuat mesin perajang plastik atas pesanan salah satu perusahaan di daerah Karawaci - Tangerang, nama perusahaan itu adalah PT.Cahaya mega persada. Beberapa waktu yang lalu , dengan di wakili oleh salah satu representative kantor , beliau melayangkan PO untuk pemesanan mesin pencacah plastik dengan type N-500 , mesin dengan type ini memiliki kapasitas antara 1-1,5 ton per hari.
![]() |
Mesin pencacah plastik |
Spesifikasi mesin
- Kapasitas mesin : 1,0 ton - 1,5 ton per hari
- Dimensi / ukuran : 2500 x 1500 x 2200 ( mm )
- Berat mesin : Berkisar antara 850 hingga 1000 kg
- Mesin penggerak : menggunakan motor listrik 20 PK
- Bahan rangka : UNP-100
- Pisau : menggunakan baja buatan JIS ( Jepang ) SKD-11
- Saringan : dengan diameter 20 mm
- As : 80 mm
Baca juga : Mesin crusher glass pesanan biofarma
Pemesanan mesin penggiling plastk
Bisa menghubungi salah staff kami dari Mesin sakti di nomer HP 087878633656 - 082330333556 , atau bisa menghubungi kami lewat email : fajariyahrahmidara@gmail.com , atau bagi rekan-rekan yang berdomisili di kota Bandung bisa langsung datang ke workshop kami di Cimahi - Bandung barat - Jawa barat.
No comments:
Post a Comment